Resum materi My Digital Portofolio Day 4
♡ Resum Materi 1 Pengenalan kehidupan kampus
> Prodi Di FKK ( Fakultas Keperawatan Dan Kebidanan )
1. D3 Keperawatan
2. D3 Kebidanan
3. S1 Keperawatan
4. Ners
5. S1 Kebidanan
6. Profesi bidan
7. Megister Terapan Keperawatan
> Visi : menjadi lembaga pendidikan keperawatan dan kebidanan yang terkemuka,unggul,profesional dalam ilmu pengetahuan teknologi dan seni (IPTEKS),berjiwa wirausaha serta berjati diri islami
> Visi program studi S1 Keperawatan dan dan Profesi Ners
Menjadi lembaga pendidikan keperawatan yang menghasilkan lulusan Ners yang terkemuka,unggul di bidang kepetawatan komunitas,profesional dalam ilmu pengetahuan teknologi dan seni (IPTEKS),berjiwa wirausaha serta berjati diri islami
> Misi Program Studi
1. Melaksanakan pendidikan keperawatan yang menekan pada penyelesaian masalah komprehensif, terbuka dan santun
2. Melaksanakan penelitian berbasis keperawatan kesehatan komunitas untuk meningkatkan mutu pelayanan dan ilmu pengetahuan DLL
> Keunggulan FKK ( Fakultas Keperawatan dan Kebidanan )
• Keperawatan dan Kebidanan komplementer
• Keperawatan komunitas ( keperawatan komunitas pesantren )
• keperawatan medical bedah
> Riwayat Kurikulum
• 2012 : Kurikulun berbasis komputer
• 2016 : Kurikulum perguruan tinggi (KKNI)
• 2021 : Redisign kurikulum ( penilaian kurikulum yang di gunakan )
• 2022 : Welcome kurikulum baru
> Kegiatan MBKM di FKK Unusa
1. Program wirausaha
2. MBKM admin dispenduk
3. Program pemberdayaan masyarakat (P2MD)
4. Pertukaran mahasiswa merdeka (PMM)
♡ Resum Materi 2 Etika Komunikasi Dan Bermedia sosial
■ What is the meaning of " Nilai Etika dan Budaya ?
• Nilai (norma, anggapan) : konsep abstarak dalam diri manusia mengenai apa yang dianggap baik, benar,indah
• Budaya : Adat Istiadat atau perilaku sehari hari Manusi dalam berinteraksi dengan lingkungannya
• Etika : Tata krama atau peraturan perilaku ahlak,hak dan kewajiban
■ Komponen civitas Akademika
• Sacurity. • Office boy/girl
• Jukir. • Admin
• Dosen
■ Budaya Kampus
•Budaya Akademika • Budaya Inovatif
• Budaya Intelek • Budaya Teknologi
• Budaya Kritis • Budaya bersih
BUDAYAKAN 5S
■ Etika Bertemu denagan Civitas
1. Berpenampilan rapi, bersih tidak berbau
2. Sampaikan salam ketuk pintu
3. Menggunakan bahasa yang sopan
4. Perkenalkan diri dan Status diri
♡ Resum Materi 3 Pengenalan Organisasi Profesi
● Organisasi ini lahir berdasarkan rangkaian perundingan beberapa tokoh keperawatan diri berbagai keperawatan yang berdiri sendiri.
● Organisasi Profesi
Aggotanya adalah prapratisi dan pendidik yang menetapkan diri mereka sebagai profesi dan bergabung bersama untuk melakukan fungsi sosial yang tidak dapat mereka laksanakan dalam kapasitas mereka sebagai individu
● Lambang Persatuan Perawat Nasional Indonesia
▪︎ Bentuk
Lingkaran yang berisi sebuah segi lima dan sebuah lampu yang berlidah api lima cabang dengan tulisan di bingkai pinggir berbunyi PERSATUAN PERAWAT NASIONAL INDONESIA – PPNI
▪︎ Warna
1. Lingkaran (bidang pinggi) berwarna merah
2. Dasar kuning mas dalam lingkaran
3. Dasar segi lima berwarna hijau tua
4. Sisi-sisi segi lima berawarna putih
5. Badan lampu berwarna putih
6. Lidah api berwarna merah
7. Huruf-huruf berwarna Putih
▪︎ Makna Lambang
1. Lingkaran dengan warna merah: Menunjukkan semangat persatuan
2.Dasar kuning emas dalam lingkaran: Keluhuran jiwa dan cinta kasih
3. Segi lima: Berprikebadian pancasila
4.Warna hijau tua dalam segi lima: Kesejahteraan
5.Lampu warna putih: Identitas keperawatan
6. Lidah api lima cabang berwarna merah: semangat pengabdian yang dilandasi / dijiwai pancasila
7. Warna putih: melambangkan kesucian
● Visi : PPNI sebagai organisasi profesi yang disayangi anggota, dicintai pemerintah dan diperhitungkan organisasi lainya
● Organisasi Profesi PPNI : Pendidikan dan pelayan
● Standar Profesi
1. Standar kompetensi
2. Standar praktik
3. Standar kinerja profesional
Komentar
Posting Komentar